Rahayu, Anissa Aprianti (2017) Gambaran pengetahuan siswa/siswi SMK Negeri 1 Palangka Raya tentang pertolongan pertama pada kecelakaan. Karya Tulis Ilmiah, PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEPERAWATAN, POLTEKKES KEMENKES PALANGKA RAYA.
Text
ABSTRAK-converted (2).pdf Restricted to Registered users only Download (11kB) |
|
Text
Kata Pengantar-converted (2).pdf Restricted to Registered users only Download (88kB) |
|
Text
BAB I-converted.pdf Restricted to Registered users only Download (104kB) |
|
Text
BAB II-converted.pdf Restricted to Registered users only Download (150kB) |
|
Text
BAB III-converted.pdf Restricted to Registered users only Download (137kB) |
|
Text
BAB IV-converted.pdf Restricted to Registered users only Download (118kB) |
|
Text
Bab V-converted.pdf Restricted to Registered users only Download (32kB) |
|
Text
DAFTAR ISI-converted (1).pdf Restricted to Registered users only Download (20kB) |
|
Text
DAFTAR TABEL-converted.pdf Restricted to Registered users only Download (7kB) |
|
Text
RIWAYAT HIDUP-converted.pdf Restricted to Registered users only Download (45kB) |
Abstract
Pertolongan Pertama pada Kecelakaan (P3K) adalah memberikan pertolongan dan pengobatan darurat dan sementara yang dilaksanakan secara cepat dan tepat. Tujuan utama bukanlah untuk memberikan pengobatan akhir, tapi suatu usaha untuk mencegah/melindungi korban dari akibat-akibat lanjut yang lebih parah akibat suatu kecelakaan ( Tito Sucipto,2009). Berdasarkan data yang di miliki jajaran Ditlantas Polda Kalimantan Tengah,terjadi 948 kasus kecelakaan selama tahun 2015. Jumlah ini meningkat 8 persen yakni di temukannya 9440 insiden kecelakaan pada tahun 2014. Peningkatan angka kecelakaan ini di sebabkan oleh banyak faktor diantarnya faktor manusia, faktor kendaraan, dan faktor lingkungan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Gambaran Pengetahuan Siswa/Siswi SMK Negeri 1 Palangka Raya Tahun 2017 Tentang Pertolongan Pertama Kecelakaan berdasarkan tingkat pengetahuan, tingkat kelas, karakteristik responden tentang penanganan sederhana pertolongan pertama pada kecelakaan. Tehnik pengumpulan sampel ini menggunakan tehnik Proportioned Stratified Random Sampling. Penelitian ini dilakukan pada bulan April 2017, sampel penelitian berjumlah 92 responden. Hasil penelitian diketahui gambaran pengetahuan siswa/siswi SMK Negeri 1 Palangka Raya, tingkat pengetahuan yang paling banyak adalah tingkat pengetahuan cukup 51 responden (55%), tingkat pengetahuan berdasarkan kelas X pengetahuan cukup 4 responden (44,5 %) dan kelas XI pengetahuan cukup 47 responden (56,7%) dan tingkat pengetahuan berdasarkan gangguan umum dan gangguan lokal yang memiliki pengetahuan baik 66 responden (71,7%) dan 70 responden (76%). Gambaran Pengetahuan Siswa/Siswi SMK Negeri 1 Palangka Raya Tentang Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan.
Item Type: | Tugas Akhir Mahasiswa (Karya Tulis Ilmiah) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Tingkat Pengetahuan, Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan |
Divisions: | Jurusan Keperawatan > Program Studi Diploma III Keperawatan |
Supervisor: | Purba, Maria Magdalena and Ariestini, Tri Ratna and Kasuma, Wijaya Atmaja |
Depositing User: | CICI HALFRI |
Date Deposited: | 06 Jul 2020 07:00 |
Last Modified: | 02 Dec 2022 03:12 |
URI: | http://repo.polkesraya.ac.id/id/eprint/613 |
Actions (login required)
View Item |